Soal-soal dalam materi elektrokimia biasanya terdiri
dari bahasan-bahasan berikut ini :
Rangkaian sel elektrokimia
Menentukan potensial sel
Diagram atau
notasi sel
Menentukan spontanitas reaksi
Korosi
Berikut ini soal-soal yang mewakili bahasan dalam
materi elektrokimia.
Soal 1
Di antara logam berikut ini, yang memiliki sifat
reduktor paling kecil adalah ....
A. Mg D. Cu
B. Zn E. Fe
C. Ag
Soal
2
Logam
yang tidak dapat bereaksi dengan larutan HCl adalah ....
A. Zn D. Fe
B. Na E. Al
C. Ag
Soal
3
Reaksi
elektrokimia yang berlangsung pada suhu kamar adalah ....
A. FeSO4
+ Cu à CuSO4
+ Fe
B. 3Mg + Al2(SO4)3
à 3MgSO4 +
2Al
C. 2Ag + NiSO4
à Ag2SO4
+ Ni
D. Cu + 2HCl à CuCl2
+ H2
E. Cu + 2H2O
à Cu(OH)2+
H2
Soal
4
Reaksi
elektrokimia yang berlangsung secara spontan pada suhu kamar adalah
(1) Fe + PbSO4 àFeSO4 + Pb
(2) 3 Na + Al2(SO4)3
à 3Na2SO4
+ 2 Al
(3) Zn + CuSO4
à ZnSO4 + Cu
(4) 2 Ag + NiSO4 Ag2SO4 + Ni
Soal
5
Diketahui
3 logam P, Q, dan R. Logam P dapat mengubah ion Q2+ menjadi logam Q,
sementara logam R tidak bisa. Urutan logam-logam tersebut dalam deret volta
adalah ....
A. P – Q – R
B. P – R – Q
C. R – P – Q
D. R – Q – P
E. Q – P – R
Soal
6
SBMPTN
2014
Potensial
reduksi standar E0
Hg2+(aq)
+ 2e- à Hg(l) E0 = 0,86 V
Co3+(aq)
+ e- à Co2+(aq) E0 = 1,82 V
Harga
E0 reaksi
Hg(l)
+ Co3+(aq) à Hg2+(aq)
+ Co2+(aq) adalah ....
A. 0,96 V D. 2,78 V
B. 1,77 V E. 3,6 V
C. 2,68 V
Soal 7
Jika diketahui :
Mg + 2 Ag+ Mg2+ + 2 Ag
E0 = +3,12
Ag+ + 2 e Ag E0
= +0,80
Cu2+ + 2e Cu E0
= +0,34
Maka
potensial standar bagi reaksi
Mg +
Cu2+ Mg2+ + Cu
adalah ...
A. +3,08 V D. + 2,22 V
B. +2,90 V E. + 2,12 V
C. +2,66 V
Soal
8
SIMAK
UI 2013
Berikut
ini diberikan data potensial reduksi standar ion-ion logam :
Fe2+
+ 2e à Fe E0
= -0,44 V
Pb2+
+ 2e à Pb E0
= -0,13 V
Sn2+
+ 2e à Sn E0
= -0,14 V
Zn2+
+ 2e à Zn E0
= -0,76 V
Berdasarkan
data tersebut, reaksi yang dapat berlangsung dalam keadaan standar adalah ....
(1) Fe2+(aq)
+ Zn(s) à Fe(s)
+ Zn2+(aq)
(2) Pb2+(aq)
+ Fe(s) à Pb(s)
+ Fe2+(aq)
(3) Sn2+(aq)
+ Zn(s) à Sn(s)
+ Zn2+(aq)
(4) Zn2+(aq)
+ Pb(s) à Zn(s)
+ Pb2+(aq)
Soal
9
Diketahui
data potensial reduksi berikut :
E0
Mg2+|Mg = -2,37 V
E0
Cu2+|Cu = +0,34 V
Diagram
sel dari data di atas adalah ....
A. Mg|Mg2+||Cu|Cu2+
B. Mg|Mg2+||Cu2+|Cu
C. Cu|Cu2+||Mg|Mg2+
D. Cu|Cu2+||Mg2+|Mg
Soal
10
Korosi
adalah ....
A. reaksi reduksi
logam
B. reaksi hidrolisis
logam menjadi larutan
C. logam menerima
elektron dari oksiden di udara
D. reaksi logam
menjadi senyawa beracun
E. reaksi oksidasi
logam menjadi oksidanya
EmoticonEmoticon